Wednesday, September 23, 2015

Bandar Bola - Yaya Toure Kagumi Pemain Muda Manchester City

Bandar Bola - Yaya Toure Kagumi Pemain Muda Manchester City

Yaya Toure mengaku bahwa dirinya terkesan dengan kualitas individu skuat Manchester City saat ini, yang diklaimnya memiliki generasi baru menjanjikan.
Bandar Bola - Yaya Toure Kagumi Pemain Muda Manchester City

Kedatangakn Kevin De Bruyne dan Raheem Sterling dengan mahar total £103 juta, langsung memberikan dampak signifikan bagi lini depan The Citizens dan hal itu diyakini Toure akan membuat timnya menjadi yang paling dinantikan di Eropa.

Kombinasi keduanya dengan bintang tim, Sergio Aguero mampu menghadirkan kemenangan 4-1 atas Sunderland di fase ketiga Piala Liga. Menurut Toure, ketiganya mungkin bisa ljauh lebih baik apabila telah saling memahami.

"Kevin De Bruyne brilian, ia mengemas gol dan assist saat melawan Sunderland. Raheem mencetak gol, dan Aguero tetap merupakan mesin gol kami," ujar gelandang asal Pantai Gading itu.
"Dapatkan kami menjadi tim paling menarik di Eropa? Sejujurnya bisa. Kredit khusus bagi pemilik tim atas kerja keras mereka. Seperti di Afrika - kami mengibaratkannya sebagai saus mayones: Anda membuatnya padu dan menarik disantap."

"Ya, kami terus bekerja agar tim ini semakin membaik. Kehadiran De Bruyne dan Sterling memang tak mudah karena harus beradaptasi. Kami harus menyatukan mereka dengan tim. Setelah itu, mari berpikir 'Woooah!'"

City bertekad untuk menjaga posisi mereka di puncak klasemen Liga Primer musim ini dengan membidik kemenangan atas Tottenham Hotspur akhir pekan ini.



No comments:

Post a Comment